By: @okatanniap
Source: thyaskitchen
![]() |
Resep Kue Bolu Pandan |
Bahan kue Bolu Pandan :
1. 4 butir telur
2. 120 g gula pasir
3. 100 g tepung terigu
4. 15 g maizena
5. 75 ml santan
6. 25 ml minyak goreng
7. 3 tetes pasta pandan
8. Sejumput garam
Cara membuat bolu pandan
1. Kocok telur dan gula sampai mengembang.
2. Masukkan terigu dan maizena, aduk balik hingga rata.
3. Masukkan campuran santan, minyak goreng, garam dan pasta pandan. Aduk rata.
4. Tuang ke loyang yang sudah di oles carlo.
5. Panggang hingga matang pada oven yg sudah dipanaskan sebelumnya
kue bolu pandan siap di sajikan sesuai selera anda
silakan share jika resep ini bermanfaat.
Warna bolu pandan sangat menawan seingga banyak menjadi pilihan terutama unyuk cat rumah
BalasHapus